Souvenir Pernikahan Etnik Jawa
Moment pernikahan adalah salah satu acara yang sangat spesial untuk sebagian orang. Hal itu menjadikan banyak sebagian orang yang mendesain acara pernikahan dengan tema yang sangat unik. Ada beberapa orang yang bahkan mendesain acara pernikahan mereka menggunakan tema tradisional. Hal itu akan menyebabkan membutuhkan souvenir pernikahan etnik Jawa. Satu kesan jika kita melihat pernikahan adat Jawa adalah sebuah rangkaian dari beberapa prosesi yang rumit, panjang dan terlihat akan sangat melelahkan.
Budaya jawa itu beraneka ragam sekali, dari mulai tarian, kemudian kerajinan, bahasa yang di gunakan, lagu lagu adatnya, rumah adat, kemudian prosesi acaranya, busana yang di gunakan dan masih banyak lagi yang lainnya. Salah satu acara yang banyak memegang adat yaitu dalam prosesi acara pernikahan. Souvenir pernikahan etnik Jawa adalah salah satu bagian dari prosesi pernikahan jika menggunakan teman etnik jawa.
Sebenarnya souvenir pernikahan merupakan bagian yang tidak wajib ada, hanya sebagai kenang kenangan saja dari pihak yang mengadakan acara kepada tamu yang di undang dan juga sebagai tanda terimakasih telah menyempatkan waktu untuk kehadiran mereka pada acara pernikahan tersebut. Contoh Souvenir pernikahan etnik Jawa yaitu, asbak dengan corak batik dan boneka pasangan nikah dengan menggunakan baju adat jawa. Ke duanya sering di gunakan sebagai souvenir di pernikahan adat Jawa.
Post a Comment