Kipas batik

Kipas batik tentu sangat mudah untuk di temui, terlebih di saat anda sedang berada di pasar tradidional yang masih kental dengan kebudayaan, atau bahkan di tempat atau pasar yang menjual dagangan serba batik. Kipas batik sendiri pada umumnya sama dengan bentuk atau model kipas angin tradisional yang lainnya.  Kipas angin tradisional yang biasanya, mungkin terbuat dengan potongan bambu yang tipis, dengan tambahan kain berbagai corak dan juga motif sebagai layarnya. Namun untuk bentuk kipas batik, tentu kain yang di gunakan ialah hal yang membedakannya. Kipas batik tentu menggunakan sebuah kain yang bermotifkan batik. Baik batik dari Madura, dari banten, sampai dari Belitung. Semuanya bisa di katakan sebagai kipas batik. Umumnya, para wanita sendiri juga tidak menganggap bahwa kipas itu bisa di gunakan sebagai aksesoris. Melainkan, sebuah kipas hanya di gunakan seperti fungsi utamanya yaitu pengusir gerah. Namun, hal itu tentu tidak berlaku oleh para pengusaha kerajinan. Bagi mereka, kipas malah bisa juga untuk di jadikan aksesoris sepert halnya cincin, gelang, atau aksesoris yang lainnya. Makanya, kipas makin di bentuk dengan sangat cantik. Baik dari segi modelnya yang makin anggun di tambah lagi pemilihan warnanya yang sangat serasi dengan lukisan yang ada pada kain kipas. Dan memodifikasinya sampai menjadi sebuah kipas batik.
Souvenir Kipas Bundar Kemas Tile BambuBatik Lombok Souvenir Kipas Bundar Kemas Tile BambuBatik Lombok
Souvenir Kipas Batik Bulat BambuBatik Sragen Souvenir Kipas Batik Bulat BambuBatik Sragen
Untuk bisa membuat kipas yang bagus juga tidak dengan cara yang sembarangan. Jika ingin makin berkualitas, tentu pemilihan bahan pasti menjadi yang utama. Baik pemilihan bahan kain misalnya, yang harus di pilih dengan hati-hati. Tidak boleh jika terlalu lentur, dan juga tidak boleh jika terlalu kaku. Hal itu mempunyai tujuan agar bentuk kipas nantinya bisa tetap fleksibel saat di bentangkan atau juga di kibaskan. Selain kain, aspek lainnya juga turut memegang peran. Semisal mengenai brokat, renda, baik batik atau juga tenun. Semua itu juga harus memili kualitas yang baik pula. Karena dengan adanya ketelitian dari pengrajin seperti itulah yang akan menghasilkan suatu kipas yang berkualitas baik sehingga bisa sangat awet untuk di pakai. Terlebih untuk Indonesia sendiri, merupakan Negara tropis yang memang sangat mempunyai peluang untuk bisnis sebuah kipas. Selain menepis gerah danjuga panas yang sering sekali di temui di Indonesia, para pengguna juga bisa tetap terlihat anggun dan juga elegan saat menggunakan kipas tradisional, seperti kipas batik contohnya. Yang makin identik juga dengan kebudayaan yang ada di Indonesia. Karena beberapa alas an seperti itulah juga yang akhirnya menjadikan kipas batik itu sebuah barang yang di nilai cukup menarik. Jika harus di jadikan sebuah souvenir pemanis acara. Terlebih untuk sebuah acara special seperti acara pernikahan. Kipas batik yang berkualitas baik tersebut di kemas di suatu tempat tembus pandang yang juga di tambahkan dengan aksen pita dan juga kartu ucapan terimakasih sebagai pemanisnya.

Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.